Peristiwa Alam


Peristiwa Alam

Ya, terkadang membiarkan semua terjadi merupakan suatu keputusan yang sangat bijaksana, ikhlas menerima kehendak Sang Pencipta, menyerah dan pasrah terhadap peristiwa alam yang sedang menimpa kita.

Peristiwa Alam


Peristiwa alam tidak selalu suatu bencana, kendati serasa bagai musibah, bisa jadi peristiwa itu suatu gejala perbaikan, perbaikan alam dan seisinya termasuk kita, manusia.

Teringat kutipan syair lagu;
"bila ketetapan Tuhan sudah ditetapkan, tetaplah sudah"
"tak ada yang bisa merubah, dan takkan bisa berubah"
"relakanlah saja ini, bahwa semua yang terbaik"
"terbaik untuk kita semua, menyerahlah untuk menang"

Maka;
"semua yang terjadi, biar terjadi"

Begitu dalam, tafsir syair lagu tersebut sehingga mampu mewakili esensi dari peristiwa alam yang terjadi saat ini, tersirat pesan yang sangat gamblang bahwa peristiwa alam memaksa manusia kalah demi kebaikan.

Semoga peristiwa alam ini menjadi pembelajaran manusia untuk selalu mendekatkan diri pada Sang Pencipta Alam.

Semoga juga menjadi pembelajaran kita untuk segera bisa menanggulanginya, supaya manusia bisa bersahabat lagi dengan alam.

Orientasi


  • Tetap optimis hadapi kenyataan alam
  • Tetap jaga kewarasan diantara ketidak-warasan
  • Tidak perlu panik dan gak usah lebay apalagi hoax
  • Tetap jaga rasa nasionalisme, jangan terprovokasi anarki
  • Tetap jaga budaya gotong-royong warga, bantu rombongan jenazah para pasien, karena kita makhluk beragama, kita manusia berakhlak mulia.
#SAVE-INDONESIA
#NO-CORONAVIRUSDISEAS2019

Baca juga; 1 (satu)

loading...

Komentar

Popular

Mathemagic gimmick (bukan Sulap bukan Sihir)

SI-ADI DEMEN BABI (empiris)

Waktu Terbaik Promosi Bisnis Pada 4 Media Sosial

6 Bisnis Ciamik saat Pandemic

Kerja Keras + Cerdas + Tuntas + ikhlas = SUKSES

Model Modal (3M) Modol

3 kemungkinan penyebab nomor diblokir WhatsApp

Aku Seorang Pemakan Riba dan Aku Tidak Sendirian

5 aplikasi Soksial Media saat Social Distancing