Postingan

Appraisal Agunan

Gambar
Abstrak Berdasarkan sekelumit pengetahuan, hasil dari secuil pengalaman yang mungkin bisa dijadikan sebagai pedoman. Berisi analisa dan contoh dasar serta definisi pada objek penilaian. Terdapat beberapa elemen dan faktor, serta hal - hal yang bersifat informatif mengenai objek penilaian. Terdapat juga beberapa jenis dan keterangan, serta konsep dalam menilai. Terdapat pula beberapa kriteria dan langkah, serta manfaat guna menentukan nilai. Juga terdapat beberapa metode dan pengertian, serta prinsip yang berguna untuk menjalani prosedur penilaian. Juga berupa studi dan teknik, serta unsur - unsur apa saja yang mempengaruhi nilai agunan / jaminan. Agunan / Jaminan Terdapat 2 (dua) syarat pada jaminan, yaitu; Harga Jaminan dan Keamanan Jaminan. Jaminan terbagi menjadi 2 (dua) unsur, yaitu; Sifat Jaminan; Sifat Khusus Sifat Umum Hak Jaminan Hak Kebendaan; Tangible (berwujud) Intangible (tidak berwujud) Aktiva tidak berwujud; Franchise, goodwill, hak cipta, hak guna bangunan, hak guna usah

Studi Kelayakan Usaha Desa 9

Gambar
  Bagian IX PENUTUP Pada dasarnya hal yang paling esensial dari keberadaan Badan Usaha Milik Desa (BUMD) terletak pada unit kegiatan usaha yang dijalankan. Ini sesuai dengan sebutannya sebagai “badan usaha” sehingga kegiatan utama dari BUMD adalah melakukan kegiatan usaha ekonomi atau bisnis untuk memperoleh manfaat ekonomi maupun manfaat lain yang lebih luas. Apabila ada kelembagaan BUMD tetapi tidak memiliki atau tidak menjalankan kegiatan usaha ekonomi dapat diandaikan sebagai wadah tanpa isi. Dalam rangka merencanakan suatu unit kegiatan usaha atau merencanakan pengembangan usaha yang akan dijalankan BUMD, perlu diawali dengan kajian kelayakan usaha. Menjalankan suatu kegiatan usaha yang didasarkan coba - coba tanpa perhitungan yang matang sangat beresiko mengalami kegagalan. Itu sebabnya kajian kelayakan menjadi penting untuk dilakukan sejak awal. Kajian kelayakan usaha merupakan kegiatan untuk menganalisis berbagai aspek yang terkait dengan kegiatan bisnis. Aspek - aspek yang per